CEED (Bachelor – S1)

PRODI SARJANA TEKNIK SIPIL (S1) JTSL FT UGM

Dosen JTSL FT UGM memiliki forum yang menyatukan mereka berdasarkan bidang ilmu yang diminati dan ditekuninya. Forum ini disebut Kelompok Bidang Keahlian (KBK), yang saat ini terdiri dari lima kelompok yaitu:

1. KBK Geoteknik
2. KBK Hidro
3. KBK Struktur
4. KBK Transportasi
5. KBK Lingkungan

Forum ini lebih bersifat non-formal dan berfungsi sebagai forum komunikasi antar dosen. Beberapa hal yang dibahas di dalam forum KBK antara lain adalah materi kuliah, tugas mengajar, serta diskusi yang berkaitan dengan bidang ilmu.

MRF Amrozi tergabung dalam Kelompok Bidang Keahlian (KBK) Transportasi.
Adapun Matakuliah yang pernah saya ampu adalah sebagai berikut:

1. Gambar Teknik
2. Perancangan Perkerasan Jalan
3. Perancangan Bahan Perkerasan
4. Pemindahan Tanah Mekanis
5. Pelaksanaan Perkerasan Jalan
6. Perancangan Bangunan Teknik Sipil
7. Topik Spesial (trasnportasi)
8. Pengantar Manajemen Perkerasan Jalan
9. Pengantar Angkutan Barang dan Logistik
10. Perangkat Lunak Teknik Sipil – Bidang Transportasi